instagram youtube

Guna Meningkatkan Sinergitas, Jajaran LAKAA Kunjungi FPII Lampung

Redaksi - Penulis Berita

Minggu, 30 April 2023 - 18:51 WIB

Bandar Lampung,–TKP, Ketua Dewan Pengawas LAKAA (Lembaga Advokasi dan Keadilan Al Amir) AL Amir, S.H. beserta Ketua dewan Penasehat, (Hasan Basri, S.E.) dan jajarannya melakukan kunjungan ke FPII Lampung, Sabtu (29/04/2023).

Kunjungan tersebut dalam rangka silaturahmi jajaran LAKAA dengan jajaran Forum Pers Independent Indonesia ( FPII ) provinsi Lampung, disambut langsung secara hangat oleh Aminuddin S.P selaku ketua FPII diruang kerjanya.

Baca Juga :  Mantan Kades Negeri Galih Rejo Diduga Selewengkan Anggaran Pembangunan Drainase dan Jalan Lapen TA 2023

Al Amir, S.H. mengucapkan terima kasih kepada Aminudin atas sambutannya dalam kesempatan menjalin dan mempererat silaturahmi ini, dengan harapan adanya kolaborasi sinergitas ini bisa memberikan petunjuk dan arahan serta bimbingan dalam berkerjasama untuk memberikan edukasi cerdas tentang hukum serta mengurangi angka kriminalitas yang ada diwilayah hukum khususnya Kabupaten Lampung Selatan.

Baca Juga :  Dewan Pakar Presidium FPII: "Apakah Kirim Screenshot Pesan WhatsApp Melanggar UU ITE

Sementara Aminudun mengucapkan terima kasih atas kunjungan jajaran LAKAA.

“Iya saya mengucapkan terima kasih atas kunjungan rekan-rekan pengurus LAKAA, ini merupakan hal yang baik guna mempererat silaturahmi, bertukar fikiran serta membahas berbagai hal, semoga jalinan silaturahmi ini dapat berkelanjutan,”jelas Aminudin.

Sumber : Ami

Laporan : Red

 

Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Dra.Kasihhati: “FPII Garda Terdepan Pembela Jurnalis, Jangan Asal Tangkap Terkait Sengketa Pers
Pemerintah Tiyuh Terang Mulya Berikan Bantuan Kepada Warga Tekena Musibah Rumah Tersambar Petir
Bustami Memastikan Bahwa Tenaga Kuli Bongkar Muat (TKBM) Pelabuhan Masih Sangat Dibutuhkan
Andi Surya; UMITRA Memiliki Guru Besar Pertama Bidang Kesehatan, Hari ini SK Prof. Dr. Atikah Adyas, SKM, MDM., Diserahkan oleh LLDIKTI II
Seorang Pria Asal indraloka Mukti di Amankan Polisi
Beberapa Owner Media Silahturahmi di Kediaman Kadis Kominfo Lampura
Jelang HUT Bhayangkara Ke-77, Polsek Tumijajar Gelar Bansos pada Anak Yatim-piatu dan Orang Tua Jompo
Banyaknya Keluhan Pelajar Terkait Ijazah yang Ditahan Pihak Sekolah, FPII Lampung Membentuk Posko Pengaduan

Berita Terkait

Senin, 29 Mei 2023 - 16:43 WIB

Darmawan, SH, MH: Pers Harus Menguatkan Posisinya Sebagai Clearing House

Kamis, 16 November 2023 - 12:19 WIB

*FPII Kawal dan Dampingi Masyarakat Lakukan Tindakan Secara Persuasif Tekait Penyelesaian Pembayaran Lahan RSUD Pasar Minggu!

Sabtu, 3 Juni 2023 - 17:47 WIB

Seknas FPII Kecam Tindakan Intimidasi dan Pengancaman Wartawan di Donggala

Jumat, 24 Februari 2023 - 09:13 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jawa Timur dan Jajaran, Sambut Hangat Kunjungan Kerja Ketua Presidium FPII

Selasa, 10 Januari 2023 - 06:55 WIB

Dra.Kasihhati: ‘Hasil Karya Warga Binaan Lapas Kerobokan Miliki Nilai Jual Hingga Mancanegara

Rabu, 29 Maret 2023 - 19:59 WIB

Akhirnya Melaporkan Ke Aparat Penegak Hukum Atas Dugaan Tidak Pidana UU Nomor 23 Tahun 2002

Minggu, 15 Januari 2023 - 09:00 WIB

Membutuhkan Orang Yang Serius Berkarya Dalam Kontrol Sosial

Selasa, 24 Januari 2023 - 10:20 WIB

Akad Nikah Ketua Presidium FPII Dra.Kasihhati Dengan Raden Tumenggung Adi Goenawan Sastrodipuro Berlangsung Sakral

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB