instagram youtube

Ketua Presidium FPII Berikan Apresiasi Cinderamata “Gunungan” di Acara Halal Bihalal dan Silaturahim PN Jaksel

Redaksi - Penulis Berita

Selasa, 16 Mei 2023 - 20:20 WIB

JAKARTA,–TKP, Pengadilan Jakarta Selatan Kelas I Khusus gelar acara Halal Bi Halal dan Silaturahim dengan tema “Memelihara Semangat Ramadhan Untuk Mewujudkan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Yang Bermartabat”

Yang bertujuan untuk meningkatkan sinergi dan membina hubungan baik dengan awak media sebagai partner untuk memberikan informasi kepada masyarakat dalam memperoleh berita PN Jakarta Selatan,pada Selasa, (16/5/2023).

Ketua PN Jakarta Selatan Saut Maruli Tua Pasaribu didampingi Ibu dan seluruh staf serta keluarga besar PN Jakarta Selatan baik dari Hakim,Panitera dan jaksa serta puluhan awak media nasional dan dimeriahkan oleh kehadiran artis Irma Darmawangsa dan Narji Cagur yang didaulat untuk memberi tausiyah dalam acara ini.

Ketua Panitia Djuyamto,SH.MH yang juga pejabat Humas PN Jakarta Selatan sangat mengapresiasi kehadiran para awak media dalam acara kali ini.

Baca Juga :  Perangkat Desa Purwotani yang Diduga Diberhentikan Sepihak Berencana Menempuh Jalur Hukum

“kegiatan ini kita laksanakan dalam rangka ucapan terima kasih kepada awak media khususnya yang telah bersama sama mengkawal kasus nasional dan halal BI halal ini merupakan tradisi bangsa Indonesia karena di negara lain tidak ada tradisi seperti ini dan PN Jakarta Selatan juga berbeda dalam kegiatan ini karena yang biasa mengisi adalah ustadz dan disini kita undang Narji Cagur”.terangnya

Senada dengan Humasnya Ketua PN Jakarta Selatan Saut Maruli Tua Pasaribu,S.H,M.H juga memberikan apresiasi kepada awak media yang telah sama sama memberikan informasi kepada masyarakat secara fair sehingga PN Jakarta Selatan selalu menjadi yang terbaik dan di terima oleh masyarakat”.jelasnya

Narji Cagur yang didaulat untuk memberikan tausiyah pada acara ini menyoroti tentang begitu perkasa seorang Ibu dalam mengemban seluruh tugas dalam melahirkan generasi umat manusia.

Baca Juga :  Pantastis, Biaya Sertifikat PTSL Desa Tanjung Baru Mencapai 800 sampai 1,2 Juta

“Pergi ke hutan bawa kain,pulangnya mamper kepasar,PN Jakarta Selatan memang kecil tapi kasusnya besar besar”nukilan pantun yang cukup menghibur dan menghangatkan suasana sembari terus memberikan semangat dan motivasi kepada para peserta Halal Bi Halal.

Irma Darmawangsa menambah suasana semakin akrab dan meriah dengan lagu lagu yang dibawakan sembari mengajak kepada para hadirin untuk ikut menyanyi

Dipengujung Acara Ketua Presidium Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Dra.Kasihhati memberikan cinderamata “Gunungan” sebagai apresiasi kepada pejabat Humas PN Jakarta Selatan Djuyamto, SH.MH.

“Terima Kasih atas apresiasi yang diberikan untuk Kehumasan PN Jakarta Selatan, Kita jalin komunikasi dan koordinasi tetap satu frekwensi pada jalur masing-masing untuk memberikan yang terbaik untuk publik.” pungkas Djuyamto.

Sumber : Humas FPII

Laporan : Red

Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sopir Truk Sawit Ini Ditangkap, Karena Menyimpan Dan Pakai Sabu-Sabu
Ungkap Kasus Curat, Satreskrim Polres Tulang Bawang Barat Amankan Tiga Orang Pelaku
Cegah Aksi Balap Liar, Pos Pam Menggala Operasi Lilin Krakatau 2024 Gelar Patroli Dialogis
Pers Mahasiswa UMITRA Bagi-Bagi Sembako ke Masyarakat Sekitar Kampus dan Warga Korban Banjir
In House Training GMBI Distrik Lampung Utara Teknik Investigasi Dan Dokumentasi Dalam Rangka Kontrol Sosial
Kemenkopolhukam Membalas Surat Pengaduan GMBI Distrik Lampung Selatan
FPII Lampung Mengutuk Keras Upaya Pembunuhan Terhadap Empat Wartawan di Lampung Selatan
Guna Meningkatkan Kekompakan, Pengurus Wilter GMBI Lampung Berkunjung ke Distrik dan KSM

Berita Terkait

Jumat, 8 Desember 2023 - 08:53 WIB

Sekda Lamsel Minta Kadis Menandatangani Surat Pengunduran Diri, Simak Dugaan Motifnya

Minggu, 17 November 2024 - 12:32 WIB

Terkait Penahanan Terduga Pemerasan, Polsek Sungkai Utara Diduga Tidak Menjalankan SOP yang Baik

Jumat, 4 Agustus 2023 - 09:07 WIB

Resmi, 30 Calon Anggota Paskibraka Merah Putih Tubaba Ikut Diklat

Jumat, 22 September 2023 - 20:47 WIB

Polres Tulang Bawang Barat Gelar Syukuran di Momen HUT Lantas ke-68

Minggu, 3 Desember 2023 - 19:56 WIB

Dra.Kasihhati: “FPII Garda Terdepan Pembela Jurnalis, Jangan Asal Tangkap Terkait Sengketa Pers

Rabu, 15 November 2023 - 08:30 WIB

Tak Tahan Jeruji Besi, Mantan Kades Rangai Tritunggal “Juwanto” Kembalikan Kerugian Negara

Senin, 6 Maret 2023 - 08:46 WIB

Wartawan Jurnalis Nusantara Satu Kabiro Babel Diduga Diculik Orang Tak Dikenal di Apartemen Mediterania Gajahmada

Minggu, 16 April 2023 - 23:05 WIB

Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Tangkap Pemuda Asal Tanah Miring Lampung Utara

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB