instagram youtube

Karutan Depok Terima Langsung Kunjungan Ketua Presidium FPII dan Danramil 03 Sukmajaya

Redaksi - Penulis Berita

Kamis, 18 Mei 2023 - 20:44 WIB

DEPOK,–TKP, Kunjungan Ketua Presidium Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Dra.Kasihhati dan Pengawas Dewan Pers Independen (DPI) Lilik Adi Goenawan, S.Ag diterima langsung oleh Kepala Rutan Kelas I Depok, Andi Gunawan didampingi Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan (Ka.KPR), Nu’man Fauzi juga menerima kunjungan dari Komandan Rayon Militer (Danramil) 03/Sukmajaya yang baru, Kapten Inf. Aswan Siregar, Rabu (17/05/2023).

“Karutan Depok merima kunjungan Danramil/03 Sukmajaya yang baru dimana sebelumnya dijabat oleh Kapten Inf. Iswardi.” kata Karutan Kelas I Depok Andi Gunawan saat di konfirmasi awak media Rabu malam, (17/5/2023).

Andi Gunawan memaparkan kami mengajak Danramil beserta Ketua FPII dan Pengawas DPI untuk berkeliling melihat situasi dan kondisi Rutan Kelas I Depok mulai dari fasilitas sarana dan prasarana seperti Ruang Layanan Kunjungan, Area Bimbingan Kegiatan Kerja, Klinik, hingga Blok Hunian.

Baca Juga :  Ketua FPII Riau Kritik Acara Hiburan Dalam Sidang Paripurna IstImewa HUT Ke 239 Kota Pekanbaru

Dalam kunjunganya kali ini, Danramil beserta Ketua FPII dan Pengawas DPI tak menyia-nyiakan kesempatan ini dengan melihat langsung proses pembuatan Krabu Coffee, pembuatan jahe, siluet hingga budidaya magot.

“Kami mengapresiasi Rutan Kelas I Depok yang telah banyak memberikan bimbingan kerja kepada warga binaan sehingga kelak ketika mereka bebas dapat menjadi bekal dikemudian hari.” ucap Ketua Presidium FPII Dra.Kasihhati.

“Kami bersama Karutan,Ka KPR, serta Danramil/03 Sukmajaya dan Babinsa ngopi bareng dan ngobrol bareng di Cafe Sinergi yang dilayani oleh warga binaan dengan profesional tentunya mempunyai makna sinergitas Rutan, TNI dan Pers.” jelas Kasihhati.

Baca Juga :  Bupati Tubaba Tinjau Proyek Pembangunan Infrastruktur, Firsada Tekan kan Mutu dan Kualitas

“Kami berharap dengan adanya kegiatan kunjungan ini, ikiatan silaturahmi yang telah dibangun selama ini antara Koramil O3/Sukmajaya dengan Rutan Kelas I Depok semakin solid sehingga rasa aman dan nyaman selalu tetap terjaga.” tegas Karutan.

“Kami juga mengucapkan terimakasih kepada Ketua FPII dan Pengawas DPI atas kunjungannya dengan melihat langsung rangkaian proses pembinaan kemandirian, semoga hubungan baik ini akan tetap terus terjaga.” pungkas Karutan Kelas I Depok. (Tim/Red)

Sumber : Presidium FPII

Laporan : Red

Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Apakah Benar RAB Dana Desa Tidak Boleh Diketahui Masyarakat
Bantuan BPNT Diduga Tak Tepat Sasaran,Fujo TKSK Kecamatan Panjang:Itu Salah RT
Rutan Kelas IIB Menggala Gelar Razia Gabungan Kamar Hunian WBP
Pemerintah Tiyuh Terang Mulya Merealisasikan Program K3-1W
Wakil Menteri Hukum Dan Ham RI Edward OS Hiariej Kunjungi Rutan Kelas IIB Menggala
Laskar Lampung Dan Sejumlah Elemen Masyarakat Minta Kapolda Bebaskan Ketua RT Wawan
Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Tangkap Pemuda Asal Tanah Miring Lampung Utara
GMBI Berbagi Bersama Wakil Bupati dan Polres Lampung Utara

Berita Terkait

Rabu, 22 Maret 2023 - 08:53 WIB

Visi, Misi,Tujuan, Sasaran dan Prinsip Forum Pers Independent Indonesia FPII

Senin, 24 Juli 2023 - 17:18 WIB

Warga Menggala Kota Ditangkap Satresnarkoba Polres Tulang Bawang

Jumat, 5 April 2024 - 11:55 WIB

Tiyuh Pagar Jaya Telah Menyalurkan Program Bantuan Langsung Tunai Kepada 23 Kepala Penerima Manpat

Sabtu, 6 Januari 2024 - 22:32 WIB

M. Firsada : Manfaatkan Dialog Untuk Tingkatkan produksi Pertanian di Tubaba

Selasa, 27 Juni 2023 - 12:27 WIB

Korban Pelecehan Seksual Anak Dibawah Umur Hinga Melahirkan Mencari Keadilan

Senin, 21 Agustus 2023 - 08:29 WIB

Bantuan BPNT Diduga Tak Tepat Sasaran,Fujo TKSK Kecamatan Panjang:Itu Salah RT

Minggu, 17 November 2024 - 12:32 WIB

Terkait Penahanan Terduga Pemerasan, Polsek Sungkai Utara Diduga Tidak Menjalankan SOP yang Baik

Senin, 29 Mei 2023 - 21:01 WIB

Tiyuh Mekar Sari Jaya Pokuskan Infrastruktur Jalan Dan K3 – W1 Dana Desa Tahap Pertama

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB