instagram youtube

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Latihan Pra Ops Bina Waspada Krakatau 2023

Redaksi - Penulis Berita

Sabtu, 3 Juni 2023 - 12:26 WIB

Tulang Bawang Barat,–TKP, Bertempat di Aula Polres Tulang Bawang Barat dilaksanakan Lat Pra Ops Bina Waspada Krakarau 2023 dengan Tema “Melalui Lat Pra Ops Kepolisian Kewilayahan Bina Waspada Krakatau 2023 Polres Tulang Bawang Barat dan jajaran siap melaksanakan Pembinaan dan Penyuluhan terhadap orang/ kelompok yang berpotensi Radikal di wiliyah Hukum Polres Tulang Bawang Barat.”

Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.IK. didampingi Waka Polres Tulang Bawang Barat Kompol Heru Sulistyananto, S.H, M.H pimpin Latihan Pra Ops Bina Waspada Krakatau 2023. Sabtu (03/6/2023) Usai pelaksanaan Apel Pagi.

Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh personel yang terlibat Operasi Bina Waspada Krakatau 2023 sesuai surat Perintah Kapolres Tulang Bawang Barat.

Baca Juga :  Berikut Pesan dan Harapan Firsada Usai Melantik Pj Kepalo Tiyuh Secara Serentak

Pelaksanaan Ops Bina Waspada Krakatau ini dilaksanakan selama 12 hari, terhitung tanggal 03 Juni hingga 14 Juni 2023 dalam rangka menciptakan kondisi kamtibmas melalui peningkatan kesadaran, peran serta dan pemberdayaan masyarakat dalam rangka mencegah terjadinya kejahatan, terorisme dan radikalisme serta anti pancasila.

Dalam sambutannya, Kapolres Tulang Bawang Barat menyampaikan bahwa “Operasi Bina waspada Krakatau ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran kepada masyarakat dalam rangka mencegah paham radikalisme anti pancasila, terorisme, serta aliran keras lainnya untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif”.

“Giat ini dilakukan untuk memberikan arahan dan petunjuk kepada personel yang terlibat dalam pelaksanaan kegiatan operasi nantinya serta bagaimana cara bertindak di lapangan” imbuhnya

Baca Juga :  Wujudkan Demokrasi Dalam Pemilihan Kepalo Tiyuh, Firsada Tegaskan Panitia Harus Adil

“Lakukan operasi dengan tepat sasaran yang telah ditentukan sehingga pelaksanaan operasi dapat memperoleh hasil yang baik dan makasimal” ujarnya

“Pendekatan masyarakat dengan penyuluhan berupa sosialisasi terhadap masyarakat dalam tidak terpengaruh serta jangan melakukan pelanggaran yang kontra produktif saat pelaksanaan operasi.” Tambahnya.

Selanjutnya, usai dari Kapolres Tulang Bawang Barat dilanjutkan dengan Kegiatan latihan pra operasi ini yang diisi dengan pemaparan dari masing-masing Kasatgas tentang cara bertindak dalam melakukan kegiatan operasi antara lain Kabag Ops Kompol Dulhapid, S.Pd, Kasat Intelkam Iptu Despian, S.H dan Kasat Binmas Kompol Aladin Effendi, S.H.

Sumber Humas Polres Tubaba

Laporan : Waliyata

Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Peduli Lingkungan Polres Tulang Bawang Barat Bersama Warga Bersihkan Sampah Berserakan
Simpan Narkotika di Kantong Saku Baju, Oknum PNS Ditangkap Polres Tulang Bawang
Ungkap Kasus Curat, Satreskrim Polres Tulang Bawang Barat Amankan Tiga Orang Pelaku
Tekab 308 Presisi PolresTulang Bawang Barat Ungkap Pencurian Handphone Dengan Modus Congkel Jendela
Kramat Minta Kejati Usut Dugaan Korupsi, Gratifikasi dan Penyalahgunaan Wewenang di Sekwan Lampung Utara
Satreskrim Polres Tulang Bawang Lakukan Pemeriksaan Saksi kunci Pengerusakan 300 Pohon Karet Milik Misroni
Ketua Umum Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu Secara Langsung Menyerahkan Surat Madat Kepada Dendi Albar. S.H.
Samapta Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Presisi Pada Jam-Jam Tertentu

Berita Terkait

Senin, 17 April 2023 - 18:12 WIB

Selama Operasi Ketupat Krakatau 2023, Polres Tulang Bawang Gelar Tiga Pos dan Terima Penitipan Sepeda Motor Secara Gratis

Senin, 29 Mei 2023 - 21:01 WIB

Tiyuh Mekar Sari Jaya Pokuskan Infrastruktur Jalan Dan K3 – W1 Dana Desa Tahap Pertama

Kamis, 16 Februari 2023 - 16:56 WIB

Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Tangkap Dua Warga Menggala Kota

Selasa, 28 Februari 2023 - 19:15 WIB

Biddokes Polda Lampung Gelar Rikkes Berkala Di Polres Tulang Bawang Barat

Rabu, 26 April 2023 - 10:19 WIB

Bayak Yang Tertipu Aplikasi Accel Grup Dengan Janji Untung Besar Mulai Bersuara, Jangan Sampai Ada Korban Baru

Jumat, 26 April 2024 - 19:45 WIB

Laporan Anggaran Bintek Smart Village Berpotensi Jadi Temuan di Desa

Rabu, 7 Juni 2023 - 13:58 WIB

Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahap ke Dua Tiyuh Indra Loka Satu di Salurkan

Jumat, 15 September 2023 - 06:28 WIB

Bustami Memastikan Bahwa Tenaga Kuli Bongkar Muat (TKBM) Pelabuhan Masih Sangat Dibutuhkan

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB