instagram youtube

Tanggapi Keluhan Warga Terkait DBD, Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat Lakukan Fogging di SDN 18 Tulang Bawang Tengah

Redaksi - Penulis Berita

Senin, 29 April 2024 - 18:46 WIB

Tulang Bawang Barat, TKP—Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat melakukan fogging di SDN 18 Tulang Bawang Tengah Kabupaten Tulang Bawang, Senin 29 April 2024.

Memimpin kegiatan, Kasat Samapta Polres Tulang Bawang Bara, IPTU Hendri mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk menanggapi keluhan dan kekhawatiran orang tua wali murid serta masyarakat terkait penyakit demam berdarah.

“Terkait keluhan tersebut, kami mengambil beberapa langkah untuk melakukan foging dengan bekerja sama antara Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat dan pihak Sekolah bersama Puskesmas Tulang Bawang Temgah” kata IPTU Hendri.

Baca Juga :  Polres Mesuji Gelar Sejumlah Rankaian Acara Pisah Sambut Kapolres

Foging dilakukan secara merata di setiap ruang sekolah, dan sekitar rumah penduduk Tim petugas melakukan penyemprotan insektisida untuk membasmi nyamuk, khususnya nyamuk aedes aegypti yang merupakan penyebab utama penyakit demam berdarah.

Baca Juga :  Polres Tulang Bawang Tangkap Bandar Narkotika Yang Jadi TO di Menggala Kota

IPTU Hendri menambahkan, selain melakukan foging, petugas juga memberikan himbauan kepada Pihak Sekolah dan masyarakat tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

“Masyarakat diimbau untuk membersihkan tempat-tempat yang dapat menjadi sarang nyamuk, seperti genangan air, limbah, dan tempat penampungan air yang tidak tertutup rapat,” imbau Kasat Samapta IPTU Hendri.

Sumber : Humas Polres Tubaba

Laporan : Amri

Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Panwascam Tanjung Bintang Masih Dalami Dugaan Money Politik Oknum Caleg DPRD Lampung Selatan
Polda Lampung Laksanakan Serah Terima Jabatan Kapolres dan Jajarannya
Aklamasi, ANDI SURYA Kembali Ketua ABP-PTSI Lampung 2023 – 2027
Anggota Polsek Tumijajar Laksanakan Pengamanan Ibadah dan Perayaan Natal 2024
Seorang Pria Asal Indraloka II di Amankan Polisi Polres Tuba Barat Akibat Aniaya Istrinya
Biddokes Polda Lampung Gelar Rikkes Berkala Di Polres Tulang Bawang Barat
Polda Lampung Dukung Penuh Pemerintahan Provinsi Lampung Dalam Musrenbang 2024
Kunjungan Kerja Kapolda Lampung Ke Polres Tulang Bawang Barat

Berita Terkait

Selasa, 2 Mei 2023 - 02:38 WIB

Dr. H. Andi Surya Salurkan Beasiswa Kepada Awak Media Melalui FPII Lampung

Rabu, 23 Agustus 2023 - 06:52 WIB

Pj Bupati dan Pimpinan DPRD Tubaba Tandatangani Kesepakatan Perubahan KUA PPAS APBD 2023

Senin, 22 Januari 2024 - 15:25 WIB

Ciptakan Kondusifitas Wilayah Jelang Pemilu Damai 2024 Kapolsek Lambu Kibang Silaturahmi Ke Camat Lambu Kibang

Rabu, 17 April 2024 - 09:01 WIB

Kronologi Penembakan M.DAT di Tapos Bogor, Diduga Oknum Penyidik Unit Tahbang/Resmob PMJ Langgar Kode Etik Berat

Kamis, 9 Maret 2023 - 03:27 WIB

Heri Prasojo PLH Wilter GMBI Lampung Memimpin Langsung Rapat Pemantapan HUT GMBI ke-21

Selasa, 22 Agustus 2023 - 12:35 WIB

Tak Kembalikan Penyimpangan DD Sampai Awal September, Juwanto Akan di Proses Hukum

Minggu, 22 Januari 2023 - 06:43 WIB

Ulang Tahun Forum Masyarakat Komando Bersatu Mendapat Dukungan Dari Wakil Walikota Bogor

Kamis, 3 Agustus 2023 - 07:04 WIB

Kasihhati:”Kami Apresiasi Upaya Lapas Cikarang Dalam Pembinaan WBP

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB