instagram youtube

GMBI Berbagi Bersama Wakil Bupati dan Polres Lampung Utara

Redaksi - Penulis Berita

Sabtu, 15 April 2023 - 14:54 WIB

Lampung Utara,– TKP, Bulan Ramadhan 1444 H. Tak terasa sudah memasuki 10 Hari Terakhir, GMBI Distrik Lampung Utara memiliki Agenda Rutin dalam Mengisi bulan penuh berkah ini dengan menyelenggarkan kegiatan pembagian takjil gratis kepada Masyarakat & buka puasa Bersama Pengurus, Anggota dan simpatisan GMBI.

Disampaikan Ketua Distrik Lampung Utara Bung Ansori

” Pembagian takjil gratis ( Rice Box ) kepada Masyarakat & buka puasa Bersama Pengurus, Anggota dan simpatisan GMBI adalah agenda Rutin GMBI Distrik Lampung Utara yang dilaksanakan setiap tahun. Dan hari ini kita membagikan rice Box sebanyak 200 Kotak ” Pungkas nya.

Ditempat yang sama Sekretaris GMBI Distrik Lampung Utara, Bung Imausah menambahkan bahwa kegiatan ini selain untuk memelihara semangat berbagi kepada sesama, juga untuk Konsolidasi internal organisasi.

Baca Juga :  FPII dan Pemkab Tuba Bagi-Bagi Sembako di Objek Wisata Cakat Raya

” Kegiatan ini dimaksudkan untuk tiga Hal, pertama membangun semangat dan motivasi saling berbagi kepada sesama yang lagi melaksanakan ibadah puasa, kedua mengharapkan keberkahan di bulan suci ini, ketiga untuk melakukan konsolidasi internal organisasi.” Singkat Sekretaris.

Pantauan di lokasi pembagian takjil Kemarin dimulai dari jam 16.45.WIB sampai selesai, terlihat di lokasi Kapolres Lampung Utara yang dalam kegiatan ini di wakili Waka polres juga turut membagikan Takjil. Pembagian takjil ini dilaksanakan Bundaran payan mas Kotabumi, Lampung Utara. Selama kegiatan ini berlangsung para panitia acara & masyarakat sangat Antusias, terutama yang menerima takjil sangat senang dan merasa bahagia.

Baca Juga :  Akhirnya Melaporkan Ke Aparat Penegak Hukum Atas Dugaan Tidak Pidana UU Nomor 23 Tahun 2002

Setelah selesai pembagian takjil rombongan GMBI kembali ke sekretariat untuk persiapan bukber bersama Ardian Saputra, S.H Wakil bupati Lampung Utara.

Dalam Arahan Pak Wakil Bupati menyampaikan

” Saya selalu Pribadi dan Wakil bupati Lampung Utara mendukung penuh kegiatan yang positif, seperti yang dilakukan GMBI hari ini. Semoga semangat berbagi yang dilakukan GMBI bisa terus di pelihara dan ditularkan ke yang lain.” pungkas Yai Ardian dalam Arahannya sebelum tiba waktu berbuka Puasa.

Sumber : GMBI Distrik Lampung Utara

Laporan : Red

Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Heri Prasojo PLH Wilter GMBI Lampung Memimpin Langsung Rapat Pemantapan HUT GMBI ke-21
Kepalo Tiyuh Indraloka II Dilaporkan Ke Inspektorat Dan Tipikor Poles Tubaba Diduga Akibat Mengelapkan Insentif Linmas.
Notaris Istri Wartawan Pingsan di SPKT Polda Metro Jaya, Saat Lapor Dugaan Penculikan dan Perusakan di Apartemen Mediterania Gajahmada
Amankan Pilkades Serentak, Polres Tulang Bawang Barat Kirim Satu Peleton BKO ke Polres Way Kanan
Plt Camat Merbau Mataram Diduga Paksa 15 Kepala Desa Untuk Setia dan Mendukung Salah Satu CaBub Lamsel
Kasihhati:”Kami Apresiasi Upaya Lapas Cikarang Dalam Pembinaan WBP
Pj Bupati dan Pimpinan DPRD Tubaba Tandatangani Kesepakatan Perubahan KUA PPAS APBD 2023
Darmawan, SH, MH: Pers Harus Menguatkan Posisinya Sebagai Clearing House

Berita Terkait

Kamis, 10 Agustus 2023 - 11:37 WIB

Tekab 308 Presisi Polres Tubaba Berhasil Gulung 2 Pelaku Curas di Tiyuh Panaragan

Kamis, 2 November 2023 - 14:31 WIB

Andi Surya; UMITRA Memiliki Guru Besar Pertama Bidang Kesehatan, Hari ini SK Prof. Dr. Atikah Adyas, SKM, MDM., Diserahkan oleh LLDIKTI II

Jumat, 19 Mei 2023 - 10:34 WIB

Kembali Satres Narkoba Polres Tulang Bawang Barat Tangkap Pelaku Narkoba

Rabu, 8 Februari 2023 - 19:37 WIB

Kunjungi LPKA Kelas I Palembang, Ketua Presidium FPII Terkesan Dengan Program Pembinaan Yang Dilakukan

Rabu, 28 Juni 2023 - 09:56 WIB

Dilantik dan Dikukuhkan, Bunda Reny Harap DPC dan DPRan IWAPI Lampung Selatan Dukung pembangunan Ekonomi

Kamis, 21 September 2023 - 19:40 WIB

Herman H.N Lepas 34 Kontingen Jamnas American Jeep ke-11

Sabtu, 18 Maret 2023 - 17:39 WIB

Peringatan HUT LSM GMBI ke-21 di Lampung Berjalan Sukses

Sabtu, 8 Juli 2023 - 15:52 WIB

Polres Tulang Bawang Barat Menggelar Lat pra Ops Patuh Karakatau 2023

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB