instagram youtube

Menu Kuliner di Caffee Coffee Qabung Pasar Pulung Kencana Tubaba Makin Tren Ramai Pengunjung

Redaksi - Penulis Berita

Jumat, 18 Agustus 2023 - 08:04 WIB

Tulang Bawang Barat, TKP,–Mengkombinasikan kopi dan kesegaran air nira ternyata memiliki sensasi unik semakin digemari masyarakat bagi pencinta kopi pada umumnya

Di Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), Lampung, perpaduan kopi dan air nira makin tren sejak diperkenalkan kembali oleh Caffee Coffee Qabung menjadi menu andalan. Perpaduan antara air nira yang masih alami dengan biji kopi pilihan, memberikan cita rasa baru.

Baru beroperasi berjalan dua bulan usaha Caffee Coffee Qabung yang berlokasi di ruko Blok A nomer 20, didepan wahana permainan Anak -anak Pasar Modern Pulung Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Tangah ini makin hari makin ramai dikunjungi masyarakat hingga dari luar daerah saat berkunjung ke tubaba.

Azizah Talita Owner caffee Coffee Qabung ,mengatakan, usaha kuliner miliknya tersebut di lounching pada hari sabtu tanggal 1 juli 2023 tepatnya malam Hari Raya idul Adha

Baca Juga :  Tingkatkan Kapasitas dan Kualitas Jurnalis FPII Adakan Pelatihan dan Sosialisasi Menuju Jurnalis Berkeadilan Sesuai UU Pers No.40 Tahun 1999

“Di Caffee kita ini banyak pilihan jenis merk kopi,sejak pertama di buka usaha ini kopi air nira atau yang lebih dikenal di Tubaba dengan sebutan Coffee qabung sangat diminati pengunjung diantara menu kopi lainnya,”kata dia, pada Kamis (17/8/2023)

Dia menambahkan, air nira aren tersebut di pesan hari langsung dari masyarakat para penderes aren dari beberapa tiyuh/desa di tubaba

“Air nira ini masih asli dan segar karena di dapat langsung dari petani,” kemudian dipadu dengan kopi asli dan dicampur jahe yang pasti memiliki ciri khas rasa beda tersendiri,”sangat cocok bagi pencinta kopi dampaknya menghangatkan tubuh imbuhnya.

Dia menuturkan, penyajian menu kopi inipun tidak membutuhkan waktu lama cukup menunggu waktu sekitar tiga menit.Setelah racikan selesai, kita bisa langsung merasakan sensasi kopi yang dipadu dengan air nira.

Baca Juga :  Rapat Paripurna Istimewa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat

“Pembuatannya enggak lama, paling cuma tiga menit selesai,Takaran air nira dan kopi seimbang dalam satu gelas jika air nya sudah mendidih mengeluarkan aroma kopi dan Nira, langsung bisa dinikmati,”tuturnya

Sebagai menu tambahan, lanjut dia, pihaknya juga menyediakan beragam varian makanan pendamping seperti kentang goreng, pisang goreng berbagai jenis kuliner dan minuman segar

” caffee Coffee Qabung kita buka pukul 10 siang sampai jam 11 malam tutup terdapat 24 varian menu kuliner yang disediakan, diantaranya yang banyak diminati yakni mie gomak goreng khas medan, dan mie nyemek jawa,” tutupnya.

Sumber : Arpani

Laporan : Darwati

Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Tidak Membayar Insentif Linmas dan Guru Ngaji Warga Kibang Tri Jaya Melapor Ke Polisi
Nyaris lumpuh, Seorang Ibu Suntik KB Diduga Korban Malpraktek Oknum Asisten Bidan HB
Banyaknya Keluhan Pelajar Terkait Ijazah yang Ditahan Pihak Sekolah, FPII Lampung Membentuk Posko Pengaduan
FPII dan Pemkab Tuba Bagi-Bagi Sembako di Objek Wisata Cakat Raya
Ungkap Kasus Narkoba, Amankan Dua Wanita Dengan Barang Bukti Pil Ekstasi
Universitas Mitra Indonesia Lepas 616 Wisudawan di Gedung Baru GSG UMITRA
PT San Xiong Steel Diduga Lebur Besi Rel Kereta Api
Global Surya Graduation Ceremony Class of 2023 : Luluskan 130 generasi Emas

Berita Terkait

Sabtu, 30 Maret 2024 - 11:51 WIB

Anggota DPD IWAPI Provinsi Lampung Gelar Buka Bersama Santri dan Anak Yatim

Kamis, 29 Juni 2023 - 17:12 WIB

Panitia Masjid Darul Mutqin Melaksanakan Pemotongan Hewan Kurban

Kamis, 25 Mei 2023 - 17:03 WIB

Kasus Penipuan di Sungai Nibung Terungkap, Iptu Zulian: Pelaku Kenal Baik Dengan Korban

Sabtu, 15 April 2023 - 05:08 WIB

Selamat Jalan Sahabat dan Seniorku Semua Jasa Baikmu Akan Kami Kenang Sepanjang Masa

Sabtu, 22 Juli 2023 - 17:20 WIB

Kajari Tubaba Melaksanakan Upacara Peringatan HBA Ke-63

Jumat, 26 Mei 2023 - 10:59 WIB

Terkait Penyimpangan DD, Mantan Kades Rangai Juwanto Menyalahkan Inspektorat Lamsel

Minggu, 8 Januari 2023 - 23:06 WIB

Seorang Ibu dan Tiga Anak di Kecamatan Way Kenanga Mencari Keadilan Setelah di Terlantarkan Suami

Minggu, 25 Juni 2023 - 14:01 WIB

Kepalo Tiyuh Marga Sari Salurkan Bantuan Langsung Tunai Tahun Anggaran 2023

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB