instagram youtube

Polisi Bersama Warga Kompak Bantu Pembangunan Gedung Masjid Ponpes Al Furqon di Panaragan jaya

Redaksi - Penulis Berita

Minggu, 26 Februari 2023 - 13:48 WIB

Tempatkejadianperkara.com,–Tulang Bawang Barat, Sejumlah petugas kepolisian nampak ambil bagian membantu proses pembangunan sebuah bangunan maajid yang berada tepatnya di pondok pesantren Al Furqon Kelurahan Panaragan Jaya Kecamatan Tulang Bawang Tengah Kabupaten Tulang Bawang Barat. Minggu, (26/2/2023).

Dengan masih mengenakan semi seragam dinas, personel Polri yang merupakan anggota Polres Tulang Bawang Barat yang dipimpin Kasat Binmas AKP Aladin Effendi, S.H ini membantu mengaduk adonan semen dan mengangkat adonan semen.

Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K., melalui Kasat Binmas Polres Tulang Bawang Barat AKP Aladin Effendi, S.H. mengatakan kerja bakti bersama warga setempat di pondok pesantren tersebut merupakan wujud kepedulian serta bertujuan untuk membangun kedekatan dengan masyarakat.

Baca Juga :  Polisi Temukan Senpi Rakitan Dari Pengguna Sabu di Tulang Bawang Barat

“Seperti yang sering kali disampaikan oleh bapak Kapolres bahwa jangan pernah lelah berbuat baik. Membantu masyarakat sesuai dengan kapasitas dan kemampuan yang kita miliki meskipun hanya berupa tenaga.” Ujar AKP Aladin.

Guna mendukung kegiatan tersebut, pihaknya mengerahkan sedikitnya lima belas orang personel Polres Tulang Bawang Barat. Sesampai dilokasi, anggota langsung bergerak membantu dengan peralatan yang memang sudah ada di tempat tersebut.

Baca Juga :  Bakti Sosial Polsek Tulang Bawang Tengah Jelang HUT Bhyangkara Ke 77 Bagikan Bansos ke Pondok Pesantren Tahfidz Qurainic Center Tubaba

“Semakin banyak tenaga, pekerjaan juga akan semakin cepat selesai.” Imbuhnya.

Dalam kesempatan tersebut, pihaknya juga berbincang dengan pengurus pondok pesantren maupun para santri. Selain membahas tentang progres pembanguanan dan apa saja yang mungkin bisa dibantu, pihaknya juga berdiskusi terkait dengan situasi dan dinamika Kamtibmas saat ini.

“Kita berharap, sinergitas antara Polri dengan pondok pesantren di Kecamatan Tulang Bawang Tengah ini semakin kuat, semakin harmonis dan bersama-sama mewujudkan Kamtibmas yang kondusif.” Pungkasnya.

 

Sumber : Humas Polres Tubaba

Laporan : Amri

Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Mantan Kades Negeri Galih Rejo Diduga Selewengkan Anggaran Pembangunan Drainase dan Jalan Lapen TA 2023
Ops Bina Kusuma 2023, Polres Tulang Bawang Barat Bongkar Pos Portal Yang Dijadikan Tempat Pungli
Kasus Mantan Kades Rangai Tritunggal Masuk Tahap Penyelidikan
Polsek Lambu Kibang Amankan Warga Lampung Tengah Diduga Judi Online
Gasak Narkoba, Polres Tulang Bawang Tangkap Dua Warga Menggala Kota
Ungkap Kasus Curat, Satreskrim Polres Tulang Bawang Barat Amankan Tiga Orang Pelaku
Koordinator Lintas Organisasi Pers Tubaba Bantah “Ajang Bancakan
Herman H.N Lepas 34 Kontingen Jamnas American Jeep ke-11

Berita Terkait

Minggu, 3 Maret 2024 - 08:47 WIB

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Krakatau 2024

Senin, 19 Februari 2024 - 10:08 WIB

Bertolak Ke Jakarta, Puluhan Delegasi Wartawan Tubaba Hadiri HPN 2024

Jumat, 2 Juni 2023 - 14:34 WIB

Satreskrim Polres Tulang Bawang Barat Ungkap Kasus Pencurian Hp di Perumahan PT. HIM

Jumat, 18 Agustus 2023 - 08:04 WIB

Menu Kuliner di Caffee Coffee Qabung Pasar Pulung Kencana Tubaba Makin Tren Ramai Pengunjung

Senin, 17 April 2023 - 16:21 WIB

Setwil dan Korwil FPII Lampung Serentak Berbagi Sembako

Kamis, 8 Juni 2023 - 11:45 WIB

Dalam Rangka Memperingati HUT Bhayangkara Ke 77, Polres Tulang Bawang Barat Gelar Donor Darah

Senin, 20 Februari 2023 - 22:08 WIB

Ketua Presidium FPII Hadiri Perayaan HUT FPII ke-7 di Korwil Sukabumi Raya Jawa Barat

Senin, 10 April 2023 - 19:30 WIB

Laskar Lampung Dan Sejumlah Elemen Masyarakat Minta Kapolda Bebaskan Ketua RT Wawan

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB