instagram youtube

Polisi Sahabat Anak, Polres Tulang Bawang Barat Terima Kunjungan Anak TK

Redaksi - Penulis Berita

Selasa, 14 Februari 2023 - 16:23 WIB

Tempatkejadianperkara.com,–Tulang Bawang Barat, Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung terima kunjungan Study dari Siswa Siswi Paud Anak Kecamatan Lambu Kibang Kabupaten Tulang Bawang Barat, Selasa (14/2/2023).

Kunjungan ini dapat dilaksanakan sebagai wujud adanya hubungan kerjasama yang baik antara Polres Tulang Bawang Barat dan pihak sekolah pendidikan anak usia dini dengan tujuan pengenalan, pembelajaran terhadap keberadaan sosok Polisi Sahabat Anak yang diikuti oleh 30 siswa siswi dan 4 Guru pendampingnya.

Study tour anak anak TK tersebut berupa pengenalan unit fungsi serta pakaian dinas Polri, Belajar Baris Berbaris, Mengenal rambu rambu lalulintas secara sederhana, Motifasi dengan bernyanyi bersama, Memperlihatkan ruangan di masing-masing Sat di Mako Polres Tulang Bawang Barat ,Berkeliling bersama dengan mengendarai Randis R-4 Patroli serta Kuis berhadiah.

Baca Juga :  Tampung Keluhan Warga, Polres Tulang Bawang Barat Kembali Gelar Program Jumat Curhat

Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K yang di wakili oleh Kasat Lantas IPTU Samsi Rizal S.E, M.M didampingi Kanit Turjawali serta Personil Polwan menyampaikan tujuan penerimaan kunjungan tersebut untuk menciptakan Figur Polri yang humanis kepada anak anak usia dini dan memberikan pengenalan terhadap anak tentang cara kinerja polisi.

Baca Juga :  Pemuda Asal Gunung Batin Ditangkap Polisi Karena Mencuri Jam Tangan di Tubaba

Selain itu Anggota Polwan Polres Tulang Bawang Barat juga mengajak anak anak untuk tertib mencuci tangan dan menjaga kesehatan diri agar terhindar dari virus penyakit.

Kasat Lantas juga berharap kegiatan ini juga merupakan Wujud nyata kepedulian Polri kepada masyarakat khususnya anak-anak dalam memberikan pembinaan dan penyuluhan, sehingga dapat membiasakan kepada anak anak sejak usia dini untuk Disiplin, taat dan tertib berlalulintas. Pungkasnya.

 

Sumber : Humas Polres Tubaba

Laporan : Walyata

Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Aminudin : Tidak Hanya Penerima, Pemberi Suap Kasus Rektor Unila Pun Harus Diproses Hukum
Polres Tulang Bawang Barat Menggelar Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri T.A 2023
Polres Tulang Bawang Barat Gelar Upacara dan Syukuran Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78
Kumpulkan Seluruh Personel Bhabinkamtibmas, Kapolres Tulang Bawang Sampaikan Pesan Ini
Tekab 308 Presisi Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Penipuan, Begini Modusnya
Aniaya Istri Sendiri, Pria 49 Tahun Ditangkap Polsek Banjar Agung
Pos Yan Operasi Lilin Krakatau 2024 Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Dialogis
Ketua Korwil FPII Tuba Berserta Jajaran Kunjungan Kerja Sekaligus Bersilaturahmi Ke Rutan kelas IIB Menggala

Berita Terkait

Selasa, 11 Juli 2023 - 21:17 WIB

Pelaku Persetubuhan Anak Dibawah Umur Hingga Hamil Akhirnya Dibekuk Sat Reskrim Polres Tulang Bawang Barat

Minggu, 22 Januari 2023 - 17:25 WIB

Tekab 308 Presisi Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Penipuan, Begini Modusnya

Jumat, 19 April 2024 - 01:34 WIB

Kantongi Identitas, Polisi Buru Pelaku Pembacokan di Lokalisasi Tulang Bawang Barat

Selasa, 16 Mei 2023 - 11:16 WIB

Polisi Berlakukan Kembali Tilang Manual di Tulang Bawang Barat

Rabu, 23 Agustus 2023 - 06:37 WIB

Kasihhati Apresiasi Pembinaan WBP Lapas Narkotika Kelas II A Bandung Sesuai Dengan Hak Asasi Manusia

Rabu, 4 Januari 2023 - 19:05 WIB

Polsek Banjar Agung Tangkap Oknum Pegawai Honorer Yang Terima Gadaian Barang Hasil Kejahatan

Senin, 14 Agustus 2023 - 11:32 WIB

Sopir Truk Sawit Ini Ditangkap, Karena Menyimpan Dan Pakai Sabu-Sabu

Jumat, 3 Januari 2025 - 17:16 WIB

Ungkap Kasus Narkoba, Amankan Dua Wanita Dengan Barang Bukti Pil Ekstasi

Berita Terbaru

Hukum

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Sertijab

Selasa, 21 Jan 2025 - 11:51 WIB